Para pecinta pengeditan video tentu sudah cukup familiar dengan aplikasi yang bernama CapCut.
Tapi apakah kamu sudah tahu ada apa saja di dalam CapCut Pro?
Bagi kamu yang belum begitu kenal dengan CapCut juga tidak ada salahnya mulai mengenalnya.
Sebab aplikasi ini sangat direkomendasikan digunakan untuk edit video bagi pemula sampai ahli.
Selain itu fitur-fitur dasarnya sangat lengkap dan akan memudahkan kamu dalam pengeditan video untuk tingkatan yang sederhana sampai rumit.
Lalu, sebenarnya apa sih aplikasi CapCut ini?
“CapCut merupakan aplikasi pengolahan dan pengeditan video yang saat ini sedang sangat terkenal”.
Karena aplikasi ini menawarkan cara pengeditan yang jauh lebih simpel dan hasilnya seperti editan seorang profesional.
Awalnya aplikasinya memiliki nama Vimaker yang dikembangkan oleh Bytedance Pte Limited, perusahaan yang juga memiliki TikTok.
Namun untuk saat ini nama aplikasinya sudah berganti menjadi CapCut.
Aplikasi ini sangat cocok sekali bagi kamu yang kurang memiliki kemampuan pengeditan secara manual dan rinci.
Semua fitur di dalam aplikasi CapCut bisa dijalankan dengan sangat mudah tapi bisa memberikan editan kelas profesional yang bagus.
Apalagi jika kamu memiliki aplikasi versi Pro, maka bisa dipastikan semua keinginan pengeditan bisa dilakukan.
Banyak fitur yang akan terbuka dan semakin memudahkan proses pengeditan yang dilakukan.
Fitur Dan Kelebihan CapCut Pro Mod
Bagi sobat baliclinic.co.id yang kepo dengan apa saja fitur yang terkait dalam Capcut versi premium ini, maka kamu bisa mencaritahunya disini.
Fitur seperti ini akan sangat menguntungkan sekali lho guys jika kamu gunakan. Jadi langsung saja kamu lihat beberapa fiturnya berikut ini.
- Video yang diedit akan menghasilkan kualitas dengan resolusi HD
- Saat mengedit video, kamu tidak akan menemukan iklan yang muncul
- Semua fitur terbuka
- Tanpa watermark dalam hasil video
- Efek dan filter yang tersedia lebih lengkap
- Tersedia fitur ubah karakter anime
- Banyak variasi stiker dan teks
Selain aplikasi capcut, kamu bisa mencoba aplikasi lain lho untuk edit beragam video menarik, yaitu dengan menggunakan Alight Motion Pro.
Perbedaan CapCut Versi Pro Dan Gratis
CapCut Versi Pro | CapCut Versi Gratis |
Tidak ada iklan | Masih ada iklan di dalam aplikasi |
Semua filter dan efek terbuka dan tidak ada yang terkunci sama sekali | Filter dan efek ada yang dikunci |
Sudah tidak ada watermark di akhir video | Masih ada penambahan watermark di akhir video |
Semua fitur premium sudah terbuka dan bisa bebas digunakan | Fitur premium banyak yang terkunci dan dibatasi |
Download CapCut Pro Mod Apk Tanpa Watermark
Kalo kamu semua sekarang menggunakan aplikasi CapCut versi asli alias yang gratis, mending kamu buruan ganti aja ke versi pro.
Dengan menggunakan versi pro tersebut, kamu akan bisa mendapatkan banyak efek dan juga fitur menguntungkan.
Disini kamu akan membagikan link download untuk aplikasi CapCut versi premium yang bisa didownload secara gratis.
Gak usah berlama – lama lagi, langsung cus aja kamu download pada link yang kami berikan dibawah ini.
Nama Aplikasi | CapCut |
Ukuran | 75 MB |
OS | 5.0+ |
Versi | V4.7.0 |
Link Download | DISINI |
Cara Pemasangan Aplikasi CapCut Pro
- Kamu cari dulu ya aplikasi CapCut yang sudah didownload
- Ingat, sebelum kamu melakukan instalasi, kamu harus aktifkan Sumber Tidak Dikenal
- Baru deh kamu bisa klik Instal
- Tunggu aja pokoknya sampai proses instalasi berjalan
- Apabila sudah selesai langsung deh kamu bisa gunakan aplikasi tersebut sepuasnya.
Cara Edit Video Pada CapCut Apk
Nah, untuk pembahasan kali ini juga kami disini akan memberikan tutorial kepada kamu semua bagaimana cara edit video pada aplikasi capcut ini.
Menggunakan aplikasi ini mungkin dibilang cukup mudah lho. Kamu juga tidak perlu mempelajari bagaimana cara menggunakannya.
Bagi kamu yang belum bisa menggunakan aplikasi capcut ini tak usah khawatir lagi ya. Sekarang kamu bisa ikutin aja cara dibawah ini.
- Kalian buka aplikasi CapCut
- Klik New Project
- Kamu Pilih Video yang ingin diedit
- Selanjutnya, kamu akan langsung dibawa pada halaman editor untuk mulai mengedit
- Kamu bisa menambahkan Cover apabila mau ditambahkan
- Gunakan fitur Timeline jika ingin meningkatkan video
- Kamu juga bisa menambahkan Filter, Efek, Highlight, dan juga yang lainnya.
- Tap pada menu Export jika sudah selesai melakukan editing dan klik Done
- Selesai.
Sesimpel itu kan cara mengedit nya? Pastinya kamu semua sudah sangat paham dong menggunakan aplikasi ini.
Kamu juga bisa mencoba aplikasi edit video lain untuk bisa mengedit video dengan cara yang cukup mudah dengan Kinemaster Pro.
Kesimpulan
Aplikasi CapCut Pro memang sangat bagus sekali dan menarik untuk dicoba. Selain itu CapCut juga sangat cocok kamu gunakan meski masih belum mahir mengedit video. Karena pengoperasiannya sangat mudah.